Lukisan Karya Ucok, Seniman Asal Sumedang Dibeli Gubernur Jawa Barat

Lukisan berukuran 70x100 cm yang berjudul 'Penantian Kang Emil' itu dibeli Ridwan Kamil, saat meresmikan Gedung Sumedang Creative Center, pada hari Senin, 20 Juni 2022.  Karya seniman Sumedang, yakni Ucok Bastian.

Lukisan bergambar Ridwan Kamil, istri, dan putrinya, di pinggir Sungai Aare di Kota Bern, Swis, tersebut di pamerkan di Gedung Sumedang Creative Center dibeli Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, seharga Rp 10 juta. 

Ketika Kang Emil berkeliling mengunjungi beberapa ruangan di Gedung yang sudah diresmikannya, di ruangan Seni Rupa yang sedang menggelar pameran salah satunya ada lukisan karya Ucok tersebut. 

"Kebetulan ada satu lukisan saya di Sungai Aare yang fotonya viral itu, tadi saya beli, tapi tidak akan saya ambil sekarang." Kata Kang Emil.

Ucok saat diwawancarai. Foto: Rita

Pelukis, Ucok Bastian (63) merupakan warga Dusun Kojengkang Desa Licin Kecamatan Cimalaka. "Lukisannya dibeli Pak RK, Rp 10 juta. Saya tidak patok harga, tapi Pak RK yang langsung mau beli segitu," kata Ucok.

Ucok pun tidak menyangka, bahwa lukisan yang dibuatnya dibeli langsung oleh Gubernur. Ia mengatakan, melukis gambar tersebut sebagai bentuk rasa empati terhadap Ridwan Kamil atas insiden tenggelamnya Eril.

Halaman Selanjutnya

Komentar

wave
  • John Doe

    Celsa

    Aug 31, 2022 20:11

    Theгe'ѕ certainly a lot tߋ find οut about this issue. I like all thе points you've made.

  • John Doe

    Latoya

    Mar 04, 2023 12:02

    Wood furnishings possesses one thing extremely organic concerning it. There is this sense of comfort, of nature as well as of sophistication that may be be found in hardwood home furniture. Wood is born from the earth. It feeds the fire, degenerates i

Tinggalkan Komentar

wave

Cari Artikel

<<<<<<< HEAD ======= >>>>>>> 22907a91d5212753ed2de3bbf69bb3b53a692828