Program PKW Meningkatkan Perekonomian Masyarakat di Daerah Pelosok

LPK-LPKMA dipercaya kembali oleh Direktorat Kursus dan Pelatihan, Direktorat Jenderal Vokasi, Kementerian Pendidikan Kebudayaan, Riset dan Teknologi untuk mengelola Program Pendidikan Kecakapan Wirausaha (PKW) Platinum tahun 2023.

Kegiatan PKW ini bertujuan untuk memberikan bekal pengetahuan, keterampilan, sikap dan pola pikir berwirausaha untuk menumbuhkan sikap mental wirausaha dalam mengembangkan kemampuan potensi diri dan lingkungan yang dapat dijadikan bekal untuk berwirausaha. Serta Menciptakan anak usia sekolah tidak sekolah banyak yang dapat merintis usaha mandiri yang dibimbing oleh mitra usaha.

Pembukaan Program PKW LPKMA Sumedang telah dilaksanakan pada tanggal 18 September 2023 bertempat di Gedung Graha Insun Mendal (GIM).

Pembelajaran soft skil mulai diberikan kepada peserta program PKW mulai dari tanggal 19 September 2023 sd tanggal 26 September 2023. 

Pada tanggal  27 September dilaksanakan kegiatan orientasi peserta dengan UMKM, Perbankan, Platfom digitan dan Alumni yang telah berhasil, dalam kegietan orientasi tersebut kami mendatangkan 4 mitra yaitu dari UMKM GUMASEP, Perbankan BSI, Platform Digital Inimah Sumedang, dan Alumni Program PKW yang sudah berhasil.

Dalam kegiatan ini para narasumber mengedukasi para peserta tentang perannya, seperti Dari UMKM Gumasep Ibu Hidah Nurull millah sebagai pimpinan umkm gumasep memperkenalkan umkm gumasep dan menjelaskan bagaimana alur memasarkan produk di gumasep.   

Halaman Selanjutnya

Komentar

wave

Belum ada komentar.

Tinggalkan Komentar

wave

Cari Artikel

<<<<<<< HEAD ======= >>>>>>> 22907a91d5212753ed2de3bbf69bb3b53a692828