Nobar dan Diskusi Film Before You Eat di Sumedang, Ungkap Sisi Kelam Buruh Migran Indonesia di Kapal Asing

Diskusi sendiri dipandu oleh moderator, Kang Teungteung dan para pembicara langsung dari pihak yang terlibat, yakni; Bobi Anwar Ma'rif, Sekretaris Jenderal Serikat Buruh Migran Indonesia dan Afdillah, Juru Kampanye Laut Greenpeace Indonesia. Untuk di Sumedang sendiri, tajuk dari nonton bareng dan diskusi ini adalah "Realitas Kelam di Balik Industri Perikanan. Sudahkah Kamu Menyadarinya?"

Afdillah mengatakan, kekerasan yang dialami, kontrak kerja yang tidak jelas, dan muslihat agen-agen perekrutan serta prosedur pengiriman ABK yang sumir, membuat praktik ini disebut sebagai ‘perbudakan modern.

Film tersebut masih akan berlayar ke berbagai lokasi lainnya di Indonesia. Film ini diproduksi sebagai desakan bagi pemerintah Indonesia untuk serius membenahi kebijakan tata kelola perekrutan ABK Indonesia, serta bersikap lebih tegas dalam memberikan perlindungan pada ABK Indonesia yang bekerja di kapal ikan asing.

Halaman Sebelumnya

Komentar

wave

Belum ada komentar.

Tinggalkan Komentar

wave

Cari Artikel

<<<<<<< HEAD ======= >>>>>>> 22907a91d5212753ed2de3bbf69bb3b53a692828